Lirik Lagu The Rain - Perjalanan Tak Tergantikan

[*]
Ku langkahkan kakiku jalani ini
Dalam terpaan badai gelapnya hari

Tak tahu bagaimana cerita ini
Akan berujung nanti aku tak tahu

[**]
Selama darahku masih mengalir dinadi
Selama itu pula aku akan bernyanyi

[***]
Tiap persinggahan ada ribuan kenangan
Perjalanan ini tak akan pernah tergantikan

Back to [*][**][***]

Tak akan tergantikan
Tak akan tergantikan
Tak akan terganti





Category Article

What's on Your Mind...

Diberdayakan oleh Blogger.