Mematikan fitur Micro SD reader dan Virtual CD-Rom installer di USB MODEM

Langsung ke inti Maaaangg
Mematikan fitur Micro SD reader dan Virtual CD-Rom installer di USB MODEM
Tool yang di butuhkan :
1- PC dengan OS windows atau Linux desktop
2- MWCONN download di sini mwconn untuk windows dan ixconn untuk linux
3- sedikit pengetahuan tentang AT-COMMAND

AT-command yang akan di pakai bisa di baca di 3g-modem.wetpaint.com


Pastikan usb modem anda telah terbaca di mwconn,
Buka tab Device, di bagian service terminal masukan perintah AT^U2DIAG=0 kemudian ENTER (nilai 0 adalah nilai untuk pilihan disable SD reader dan virtual CD-rom) , 1 untuk mengaktifkan CD-ROM nya saja, 256 mengaktifkan SD reader, 255 untuk mengaktifkan keduanya.
jika anda ingin me-reset ke kondisi semula, maka masukan nilai 276 jadi AT^U2DIAG=276 .

perlu di catat mungkin setip usb modem mungkin memiliki perintah AT dan nilainya masing-masing.


Category Article

What's on Your Mind...

Diberdayakan oleh Blogger.